UNPI • UNIVERSITAS PUTRA INDONESIA
Enam Minuman Sehat Pembuat Kurus
glg/cnnindonesia • Jumat, 26 Mei 2017 10:06 Wib
Enam Minuman Sehat Pembuat Kurus
Sumber Foto : enno.vn
UNPI-CIANJUR.AC.ID - Rekomendasi asupan makanan yang dianggap efektif untuk menurunkan berat badan sering sekali dibahas. Namun, sedikit yang tahu jika ada beberapa jenis cairan atau minuman yang membantu proses penurunan berat badan.
 
Menurut beberapa ahli nutrisi, seperti dilansir Times of India, memilih minuman yang tepat dapat membantu mereka menurunkan badan. Berikut adalah enam minuman sehat pembuat kurus.
 
1. Air
Pilihan suplai cairan tubuh terbaik adalah air. Banyak minum air mineral akan membantu menguruskan banda tanpa terasa berat. Tambahkan perasan lemon untuk membuat air minuman semakin sehat.
Pastikan untuk meminum air lemon ini sebelum berolahraga. Rutinitas seperti ini akan membantu proses pembakaran lemak lebih cepat.
 
2. Sup sayur
Dari namanya pun sudah dapat diketahui, kandungan sehat di dalam air sup sayur ini. Sari sayur yang tercampur dalam air sup kaya akan kandungan nuntrisi. Ini akan melancarkan metabolisme tubuh.
Meminum air sup sayur sebelum menyantap makan malam akan membantu orang hanya mengonsumsi kalori yang tidak terlalu banyak.
 
3. Teh hijau
Ekstrak teh hijau sangat berguna untuk mengontrol berat badan dan membantu meregulasi glukosa dalam tubuh. Jika orang mengkonsumsi dua gelas teh hijau setiap harinya, manfaatnya akan lebih banyak lagi. Teh hijau melindungi tubuh terhadap berbagai penyakit dan memperbaiki sistem ketahanan tubuh juga.
 
4. Jus sayuran

Manfaat mengonsumsi jus sayuran sama dengan meminum air sup sayuran. Jus sayuran dapat diminum saat musim panas karena memberi efek menyejukkan. Saat meracik jus sayuran, pastikan asupan sodium tidak terlalu banyak.
 
5. Kopi hitam
Kopi hitam juga mendorong metabolime tubuh. Minuman ini juga membantu mengurangi lemak dalam laju yang lebih cepat dan menambah energi. Kopi hitam mengandung kafein yang membantu pembakaran kalori dalam tubuh pada saat tubuh sedang beristirahat.
 
Namun, minum kopi hitam saat perut kosong sangat tidak direkomendasikan. Begitu juga meminumnya lebih dari dua kali dalam sehari. Hal yang terakhir ini akan mempengaruhi metabolisme tubuh secara negatif.
 
6. Susu skim
Susu skim sangat kaya akan protein yang tidak menggemukan, vitamin D dan kalsium. Ketiga hal ini akan membantu tulang semakin kuat.
 
Alasan utama mengapa susu skim direkomendasikan untuk dikonsumsi setiap hari adalah karena tubuh akan mendapat asupan vitamin tanpa adanya tambahan kalori. Demikian CNN Indonesia.
Berita Terkini
KUNJUNGAN BALASAN FAKULTAS TEKNOLOGI INDUSTRI UNIVERSITAS JAYABAYA  KE FAKULTAS TEKNIK UNIVERSITAS PUTRA INDONESIA (UNPI) CIANJUR
Minggu, 04 Februari 2024 23:20 Wib • HUMAS UNPI
KUNJUNGAN BALASAN UNIVERSITAS PASUNDAN  (UNPAS) BANDUNG KE UNIVERSITAS PUTRA INDONESIA (UNPI) CIANJUR
Minggu, 21 Januari 2024 00:22 Wib • Humas UNPI
SAFARI KAMPUS SMA AL – MA’MOEN KE- UNIVERSITAS PUTRA INDONESIA (UNPI) CIANJUR
Selasa, 12 Desember 2023 15:00 Wib • Humas UNPI
Berita Populer
Apa itu STEM (Science Technology Engineering Math)?
Jumat, 24 Agustus 2018 09:15 Wib • unpi/Lifewire
Mengenal Perbedaan Pendidikan Akademik, Vokasi dan Profesi
Selasa, 10 Desember 2019 09:01 Wib • unpi/kompas/rencanamu.id
Pentingnya Literasi Digital Bagi Mahasiswa dan Pelajar
Kamis, 21 Juli 2022 16:00 Wib • UNPI/SINDONEWS.COM
Olahraga +
MAHATALA EKSPEDISI 12 PUNCAK GUNUNG DALAM HUT CIANJUR KE-346
Humas YPYMT/UNPI • Rabu, 02 Agustus 2023 19:35 Wib
Menpora Apresiasi Atlet Indonesia yang Berlaga di Olimpiade Tokyo
unpi/berita satu • Jumat, 30 Juli 2021 12:00 Wib
Awal Mula Kejuaraan Dunia Balap Motor Terbentuk
unpi/antaranews • Jumat, 14 Juni 2019 14:17 Wib
Politik dan Hukum +
SOSIALISASI DAN IMPLEMENTASI PERATURAN BAWASLU DAN PRODUK HUKUM NON PERATURAN BAWASLU
HUMAS UNPI • Jumat, 14 Juni 2019 17:57 Wib
 Pentingnya Paten Bagi Sebuah Penemuan
unpi/republika • Jumat, 14 Juni 2019 16:56 Wib
Mahasiswa harus menjadi Garda Terdepan Tolak Politik Uang
unpi/antaranews • Jumat, 14 Juni 2019 12:40 Wib
Ilmu Pengetahuan dan Teknologi +
Kisah Terciptanya Bolpoin yang Menoreh Sejarah Dunia Tulis-Menulis
unpi/nationalgeograpi • Jumat, 14 Juni 2019 12:00 Wib
6 Cara Meningkatkan Kecerdasan Menurut Sains
unpi/kompas.com • Jumat, 14 Juni 2019 11:00 Wib
Dengan Memaksimalkan Dunia Digital, Gunakan Media Sosial Jadi Personal Branding
UNPI/REPUBLIKA.CO.ID • Jumat, 14 Juni 2019 16:49 Wib
Sosial +
KOLABORASI KEGIATAN TRAUMA HEALING DAN PSIKOSOSIAL UNIVERSITAS PUTRA INDONESIA (UNPI) CIANJUR BERSAMA UNIVERSITAS JAYABAYA
Humas UNPI • Jumat, 14 Juni 2019 17:00 Wib
PENANDATANGANAN MEMORENDUM OF AGREEMENT (MOA) FIKOM UNPI X FAKULTAS PSIKOLOGI UNIVERSITAS JAYABAYA
Humas UNPI • Jumat, 14 Juni 2019 18:00 Wib
KULIAH KERJA NYATA (KKN) UNPI 2022
Humas UNPI • Jumat, 14 Juni 2019 17:00 Wib
Pendidikan +
KUNJUNGAN BALASAN FAKULTAS TEKNOLOGI INDUSTRI UNIVERSITAS JAYABAYA  KE FAKULTAS TEKNIK UNIVERSITAS PUTRA INDONESIA (UNPI) CIANJUR
HUMAS UNPI • Jumat, 14 Juni 2019 23:20 Wib
KUNJUNGAN BALASAN UNIVERSITAS PASUNDAN  (UNPAS) BANDUNG KE UNIVERSITAS PUTRA INDONESIA (UNPI) CIANJUR
Humas UNPI • Jumat, 14 Juni 2019 00:22 Wib
SAFARI KAMPUS SMA AL – MA’MOEN KE- UNIVERSITAS PUTRA INDONESIA (UNPI) CIANJUR
Humas UNPI • Jumat, 14 Juni 2019 15:00 Wib

PROGRAM STUDI UNPI

Universitas Putra Indonesia, saat ini memiliki 4 fakultas

FAKULTAS EKONOMI
Menyiapkan sarjana di bidang manajemen yang mampu mengelola perusahaan dalam proses pemasaran, sumber daya manusia serta mampu menyelesaikan masalah perusahaan.
FAKULTAS TEKNIK
Menyiapkan sarjana dalam bidang teknik yang mampu menguasai dan menyelesaikan masalah dengan komputer dan berperan sebagai pembuat perangkat lunak komputer
FAKULTAS ILMU KOMUNIKASI
Menyiapkan sarjana yang mampu mencari, mengolah, menulis dan menyampaikan berita secara efektif melalui media massa yang sesuai dengan kode etik jurnalistik
FAKULTAS SASTRA
Menyiapkan Sarjana dalam bidang Sastra Inggris yang mampu mengembangkan lembaga kerja yang menggunakan komunikasi lisan dan tulisan dalam Bahasa Inggris